Menavigasi Siklus APBD: Dari Penyusunan Hingga Evaluasi Studi Kasus Desa Bangun Galih Kabupaten Tegal

Authors

  • Mario Ferdinandus Tele Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur
  • Wildan Arindra Rahman Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur
  • Victor Pramudita Putra Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur
  • Galih Satrio Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur

DOI:

https://doi.org/10.556442/eabmij.v6i3.893

Keywords:

APBD, Desa Bangun Galih, Partisipasi masyarakat, Pengelolaan keuangan daerah, Evaluasi

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis siklus Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) di Desa Bangun Galih, Kabupaten Tegal, dari penyusunan hingga evaluasi. Melalui pendekatan kualitatif, data dikumpulkan melalui wawancara, observasi, dan studi dokumentasi untuk memahami peran partisipasi masyarakat dalam proses pengelolaan anggaran. Hasil penelitian menunjukkan bahwa meskipun terdapat kemajuan dalam transparansi dan akuntabilitas, masih terdapat tantangan dalam hal pemerataan pembangunan daerah mengingat luasnya cakupan wilayah dan padatnya penduduk pada Desa Bangun Galih. Penelitian ini merekomendasikan perlunya peningkatan partisipasi masyarakat untuk mencapai pengelolaan keuangan daerah yang lebih efektif dan responsif terhadap kebutuhan masyarakat.

 

References

Aulia, S. N. (2022). Salingdidik Ix 2022 Salingdidik Ix 2022. 9(2018), 712. https://prosiding.ubt.ac.id/index.php/salingdidik/article/view/109/0

Gumohung, M. R., Yusuf, N., & Wuryandini, A. R. (2024). Akuntabilitas Pemerintah Desa Dalam Pengelolaan APBDes. Jambura Accounting Review, 5(1), 5063. https://doi.org/10.37905/jar.v5i1.110

Korompot, R., & Poputra, A. T. (2015). Analysis of Budgeting for Earning, Financial and Local Asset Management Department of Kotamobagu City Budget Year 2014. Jurnal EMBA, 3(1), 841848.

Kusmila, Z., Carolina, C., Tinggi, S., Ekonomi, I., & Alam, S. (2024). Analisis penerapan akuntansi keuangan pada desa pondok siguang kecamatan danau kerinci barat kabupaten kerinci. 17(2), 18551862.

Ningsih, P., Yudhia Wijaya, S., & Yetty, F. (2021). Aplikasi Sistem Akuntansi Desa Untuk Pelaporan Kekayaan Daerah Pada Desa Mandalawangi, Lebak Provinsi Banten. Prosiding Konferensi Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat Dan Corporate Social Responsibility (PKM-CSR), 4, 12271233. https://doi.org/10.37695/pkmcsr.v4i0.1176

Pengelolaan Dana Desa dalam Perspektif Islam, A., & Selvia, E. (2020). BILANCIA/index ACCOUNTABILITY IN THE MANAGEMENT OF VILLAGE FUND FROM THE ISLAM PERSPECTIVE (A CASE STUDY OF TABA PADANG REJANG VILLAGE HUKU PALIK DISTRICT NORTH BENGKULU REGENCY). Jurnal Ilmiah Akuntansi, 4(3), 248261. http://www.ejournal.pelitaindonesia.ac.id/ojs32/index.php/

Rahmawati, R., Jumiati, I. E., & Harist, D. M. (2017). Analisis Pengelolaan Dana Desa Di Desa Tirem Kecamatan Lebak Wangi Kabupaten Serang Analysis of Village Financial Management in Tirem Village, Lebak Wangi Sub District, Serang Regency. Jurnal Administrasi Publik, 8(1), 7987. https://doi.org/10.31506/jap.v8i1.3286

Rahmayanti, N. P. (2024). Analisis Pengelolaan Keuangan Dana Desa (Dd) Pada Desa Sungai Asam, Kecamatan Karang Intan, Kabupaten Banjar. Al-KALAM : JURNAL KOMUNIKASI, BISNIS DAN MANAJEMEN, 11(2), 87. https://doi.org/10.31602/al-kalam.v11i2.14189

Sari, F. H., Cahyadi, R., Asmi, N., Kamal, A., Jumliana, M., & Jami, S. (2024). EDUKASI PENGELOLAAN KEUANGAN DESA ( Kantor Camat Kecamatan Camba ). 3(1), 121127.

Sari, H., Din, M., & Lamusa, F. (2023). Pengelolaan Keuangan Desa Di Desa Tambu, Kecamatan Balaesang, Kabupaten Donggala. Jurnal Nusantara Berbakti, 1(2), 3847. https://ukitoraja.id/index.php/jnb/article/view/95

Selly, & Saputra, D. (2021). Analisis Penerapan Akuntansi Dana Desa Pada Desa Serumpun Jaya Kecamatan Pasir Penyu Kabupaten Indragiri Hulu. Jurnal Ekonomi KIAT, 32(2), 8090. https://doi.org/10.25299/kiat.2021.vol32(2).8303

Downloads

Published

2024-12-26